H. Ruslan : Mutasi Bukan Hukuman
H. Ruslan, S.Ag.,M.A. selaku Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kayong Utara melantik dan mengambil sumpah jabatan kepada beberapa pejabat di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kayong Utara pada senin (24/8/2020). Pejabat yang dilantik adalah Kepala KUA dan PPAIW serta Kepala Tata Usaha di MTs dan MAN di Kabupaten Kayong Utara.